Kentucky, virprom.com – Pihak pengelola Kebun Binatang Louisville di negara bagian Kentucky, Amerika Serikat (AS), pada Selasa (30/7/2024) mengumumkan bahwa seekor anak harimau Sumatera telah lahir di kebun binatang mereka. Situs resminya menyebutkan, anak harimau sumatera tersebut lahir pada Selasa (23/7/2024) pukul 19.40 waktu setempat. Kelahiran anak harimau sumatera ini merupakan kelahiran harimau pertama di […]