Tag: fiberglass

5 Faktor yang Mempengaruhi Biaya Pembuatan Kolam Renang

JAKARTA, virprom.com – Bagi Anda yang tinggal di daerah tropis, memiliki kolam renang di rumah merupakan sebuah kebanggaan tersendiri, apalagi jika Anda memiliki anak. Salah satu faktor terpenting yang perlu dipertimbangkan ketika membangun kolam renang adalah biaya. Hal ini harus dipertimbangkan secara matang agar sesuai dengan dana yang tersedia. Untuk membantu Anda memutuskan kolam mana […]

Ingin Punya Kolam Renang Fiberglass di Rumah? Simak Dulu Lebih dan Kurang-nya

JAKARTA, virprom.com – Kolam fiberglass sudah lama dikenal sebagai salah satu alternatif yang bisa menjadi pilihan jika tidak ingin membuat kolam beton. Meski memiliki harga yang terjangkau, kolam fiberglass juga memiliki sejumlah kekurangan yang harus diperhatikan. Sebelum Anda memilikinya di rumah, yuk cari tahu dulu kelebihan dan kekurangan memasang kolam fiberglass. Baca juga: 5 Faktor […]

Efek Buruk Klorin Terhadap Kolam Renang Berbahan Fiberglass

JAKARTA, virprom.com – Klorin sangat penting untuk membunuh bakteri dan virus berbahaya di kolam renang. Klorin juga dapat digunakan di kolam fiberglass untuk mencegah pertumbuhan alga dan penumpukan kuman. Meskipun klorin penting untuk pemeliharaan kolam, kadar klorin yang berlebihan dapat menyebabkan efek yang tidak diinginkan pada kolam fiberglass. Lapisan gel yang merupakan lapisan pelindung fiberglass […]

Back To Top