Tag: dana pendidikan untuk dana desa

JPPI Sebut Setengah Anggaran Pendidikan Dialokasikan untuk Dana Desa Adalah Kebijakan Ngawur

JAKARTA, virprom.com – Koordinator Jaringan Pemantau Pendidikan Indonesia (JPPI) Ubaid Matraji mengatakan pemerintah sama sekali tidak relevan jika separuh anggaran pendidikan dialokasikan ke dana transfer daerah dan dana desa. “Itu lucu, bukan? (Dana Pendidikan) Rp 665 triliun berarti akses (ke dunia pendidikan) belum tercapai, kualitasnya masih buruk. Ternyata anggaran pendidikan kita masih berantakan, berasal dari […]

Back To Top